Penilaian / Ulangan merupakan cara terbatas untuk mengukur kemampuan seseorang. Pelaksanaan Penilaian / Ulangann dimaksudkan untuk mengukur pengetahuan seseorang atau peserta didik. Penilaian / Ulangan juga dijadikan sebagai alat evaluasi untuk menilai berapa jauh pengetahuan sudah dikuasai dan ketrampilan yang sudah diperoleh.

Penilaian / Ulangan dapat mendorong seseorang dalam kegiatan pembelajaran baik itu secara wawasan ataupun pengetahuan lainnya. Penilaian / Ulangan dapat diberikan secara kertas ataupun komputer sebagai contoh Penilaian / Ulangan menggunakan kertas seperti Penilaian Tengah Semester (PTS), Penilaian Akhir Semester (PAS), Ulangan Kenaikan Kelas (UKK), Ujian Sekolah (US) yang bertujuan untuk penilaian pencapaian kemampuan dengan standar lulusan secara pada pelajaran tertentu dalam kelompok mata pelajaran ilmu pengetahuan dan teknologi.

Dalam lembaga pendidikan seperti sekolah. Salah satu bentuk Penilaian / Ulangan yang dapat menguji kemampuan diri seseorang terdapat pula ujian psikologi yang bertujuan salah satunya untuk mengetahui potensi secara mendasar diri seseorang.

By Admin

4 thoughts on “Penilaian / Ulangan”

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Open chat
1
Kami akan membalas pada Hari dan Jam Kerja
Pukul 09.00 s.d. 15.00 WIB